Postingan

Menampilkan postingan dari Maret, 2009

Sudirman Place Project

Gambar
Sudirman place project berjalan pada awal tahun 2008, perkuatan struktur yang dilakukan ada dibeberapa balok akibat dari perubahan beban yang ada, perubahan letak escalator, perubahan fungsi area tertentu dan ada pernambahan kanopi didalam dan dilaur gedung sehingga struktur balok perlu dilakukan perkuatan. Dengan menggunakan Tyfo Fibrwrap Systems kami melakukan design perkuatan struktur pada balok dengan memperkuat pada bagian fluxure, negative moment dan shear pada balok menggunakan Fiber E-glass type Tyfo SEH-25A dan Tyfo SEH-51A yang memperoleh persetujuan dari pihak konsulatan PT. Wiratman & Associates dan kami sampaikan juga ke pihak Owner PT. Plaza Lifestyle Prima. Dengan main kontraktor sebagai pengawas lapangan dan waktu pelaksanaan 3bln dapat terselesaikan dengan baik.

Tyfo Fibrwrap Systems

Gambar
PT. FYFE FIBRWRAP INDONESIA adalah bagian dari principle produk Tyfo Fibrwrap Systems dimana FYFE Asia Pte.Ltd sebagai Regional HQ dari Singapore dan bagian dari perusahaan AEGION dari USA, untuk produk ini kami salah satu pioneer dalam bidang teknologi composite Fibre Reinforced Polymer (FRP) untuk perkuatan & perbaikan struktur dengan produk yang sudah certifikat International dari TYFO ® Fibrwrap ® Composite Systems USA. Dengan khusus bergerak di bidang perkuatan struktur dengan composite FRP maka kami akan memberikan solusi dengan metode perkuatan dengan design yang lebih kompetitif dengan pemilihan material Fiber yang optimal serta cost yang effisien. Dalam menjalankan pemasaran produk kami juga memberikan design engineering, complete proposal& spesifikasi, estimasi bq , material supply dan aplikasi. Dengan system perkuatan dalam satu paket pekerjaan maka kami akan memberikan solusi untuk perkuatan struktur beton , perbaikan pipa baja dengan lebih